Upaya Preventif Dan Kuratif Masalah Kesehatan Kulit Berbasis Evidence Based Practice Pemanfaatan Bahan Alam

Penulis

  • Khoiriyah Khoiriyah Program Studi Keperawatan Universitas Muhammadiyah Semarang
  • Nury Sukraeny Program Studi Keperawatan Universitas Muhammadiyah Semarang
  • Dera Alfiyanti Program Studi Keperawatan Universitas Muhammadiyah Semarang
  • Renni Yuniati Fakultas Kedokteran, Universitas Diponegoro, Semarang
  • Muhammad Yuga Syahputra Program Studi Keperawatan Universitas Muhammadiyah Semarang
  • Rosalya Ayu Program Studi Keperawatan Universitas Muhammadiyah Semarang

DOI:

https://doi.org/10.26714/jipmi.v2i2.95

Kata Kunci:

aloe vera, course review horary method, kesehatan kulit, kuratif, preventif

Abstrak

Latar belakang: Penyakit kulit merupakan salah satu penyakit yang terjadi di pesantren berkaitan dengan perilaku kebersihan diri. Beberapa indikator untuk menurunkan angka mortalitas masalah kulit melalui peningkatan pengetahuan dan sikap tentang perilaku kebersihan diri bagi santri, pengasuh dan pengelola pesantren. Tujuan: Meningkatkan pengetahuan, sikap dan tindakan sebagai upaya preventif dan kuratif untuk menurunkan masalah kesehatan kulit menggunakan pemanfaatan bahan alam. Metode: Metode yang diaplikasikan menggunakan metode course review horay yang dikombinasikan dengan media video. Kegiatan diawali dengan pengisian kuesioner tentang pengetahuan dan perilaku santri mengenai kebersihan pribadi dan penyakit kulit (skabies), dilanjutkan dengan pendidikan kesehatan, simulasi dan role play pembuatan gel aloe vera serta penggunaanya sebagai obat topikal, selanjutnya dilakukan pengukuran kuesioner. Hasil: Kegiatan pengabdian masyarakat tentang upaya preventif dan kuratif masalah kesehatan kulit dengan pemanfaatan bahan alam gel aloe vera menunjukkan adanya peningkatan peningkatan pengetahuan dan sikap perilaku kebersihan diri dari kategori sedang (67%) menjadi sangat baik (90%) disertai dengan penurunan kejadian masalah kesehatan di lingkungan pesantren. Kesimpulan: Edukasi kesehatan tentang masalah kesehatan kulit meningkatkan pengetahuan kesehatan santri dan penegelola pesantren dan menurunkan angka kejadian penyakit kulit.

Kata Kunci: aloe vera, course review horay method, kesehatan kulit, kuratif, preventif

__________________________________________________________________________________________

Abstract

Background: Skin disease is a disease that occurs in Islamic boarding schools related to personal hygiene behavior. Several indicators to reduce the mortality rate of skin problems through increasing knowledge and attitudes about personal-hygiene behavior for santri, caregivers, and pesantren managers. Objective: Increasing knowledge, attitudes, and actions as a preventive and curative effort to reduce skin health problems using natural ingredients. Method: The method applied uses the course review horay method combined with video media. The activity began with filling out a questionnaire about the knowledge and behavior of the students regarding personal hygiene and skin disease (scabies), followed by health education, simulation, and role play in making aloe vera gel and its use as a topical medicine, then measuring the questionnaire. Result: Community service activities regarding preventive and curative efforts for skin health problems by utilizing natural ingredients aloe vera gel showed an increase in knowledge and attitudes towards personal hygiene behavior from the moderate category (67%) to be very good (90%) accompanied by a decrease in the incidence of health problems in the boarding school environment. Conclusion: Health education about skin health problems increased the health knowledge of santri and pesantren administrators, and the incidence decreased of skin diseases.  

Keywords: aloe vera, course review horay method, skin health, curative, preventive

Metrik

Metrik sedang dimuat ...

Biografi Penulis

Khoiriyah Khoiriyah, Program Studi Keperawatan Universitas Muhammadiyah Semarang

Penulis pertama, penulis korespondensi

Referensi

Triana W, Razi F. Faktor yang berhubungan dengan perilaku pencegahan penyakit scabies pada santri di Pondok Pesantren Nurul Iman Ulu Gedong Kota Jambi tahun 2019. JMJ, Spec Issues, JAMHESIC 2020 2020; 93–97.

Gandahusada S, Illahude H, Pribadi W. Parasitologi Kedokteran. Jakarta: Fakultas Kedokteran UI, 1998.

Buchart C. Scabies: an epidemiologic reassessment. MKI 1997 1997; 47: 117–23.

Rosendal J. Vector control: methods for use by individual lsland communities. Geneva: World Health Organization, 1997.

Mansyur M, Wibowo A, Maria A, et al. Pendekatan kedokteran keluarga pada scabies anak usia pra-sekolah. MKI 2006; 572:64.

Chosidow O. Clinical practices scabies. N Engl J Med 2006; 1718–27.

Wahjoedi I. Faktor risiko kejadian penyakit skabies pada pondok pesantren di Kabupaten Kulon Progo (Studi Ekologi). Universitas Gajah Mada, 2008.

Kemenkes. Launching Program Peningkatan Kualitas Kesehatan Lingkungan di Pesantren. 2020.

Riya N, Arief Y, Kurnia I. The Effect of Health Education Course Review Horay Method and Video Media on Improvement of Personal Hygiene Ability in Children Age School. Pediomaternal Nurs J; 6. Epub ahead of print 2020. DOI: http://dx.doi.org/10.20473/pmnj.v6i1.17745.

Sohimin A. 68 Model Pembelajaran Inovatif Dalam Kurikulum 2013. Yogyakarta: Ar- Ruzz Media, 2016.

Sánchez M, González-Burgos E, Iglesias I, et al. Pharmacological update properties of aloe vera and its major active constituents. Molecules 2020; 25: 1–37.

Hekmatpou, Davood Mehrabi F, Rahzani K, Aminiyan A. The Effect of Aloe Vera Clinical Trials on Prevention and Healing of Skin Wound: A Systematic Review. Iran J Med Sci 2019; 44: 1–9.

Anjum S, Gupta A, Sharma D, et al. Development of novel Wound care systems based on nanosilver nanohydrogels of polymethacrylic acid with Aloe vera and curcumin. Mater Sci Eng C Mater Biol Appl 2016; 1: 157–166.

Ratnaningrum K, Rakhmawatie MD, Marfu’ati N. Edukasi Pengetahuan Infeksi Jamur Superfisial dan Potensi Penggunaan Tanaman Obat sebagai Terapi Antijamur. J Inov dan Pengabdi Masy Indones 2022; 2: 1–4.

Sharifi-Rad J, Rayess Y El, Rizk AA, et al. Turmeric and Its Major Compound Curcumin on Health: Bioactive Effects and Safety Profiles for Food, Pharmaceutical, Biotechnological and Medicinal Applications. Front Pharmacol 2020; 11: 1–23.

Pusparina I, Maria I, Norfitri Stikes Intan Martapura R, et al. The Effectiveness of Religious Music and Digital Storytelling on the Level of Cooperativeness and Pain in Children During Invasive Treatment (Children’s Room, Zalecha Local Hospital, Martapura). J Ners; eISSN: 2020.

Unduhan

Diterbitkan

2023-03-21

Cara Mengutip

1.
Khoiriyah K, Sukraeny N, Alfiyanti D, Yuniati R, Syahputra MY, Ayu R. Upaya Preventif Dan Kuratif Masalah Kesehatan Kulit Berbasis Evidence Based Practice Pemanfaatan Bahan Alam. JIPMI [Internet]. 21 Maret 2023 [dikutip 26 April 2024];2(2):1-5. Tersedia pada: https://jurnalnew.unimus.ac.id/index.php/jipmi/article/view/95

Terbitan

Bagian

Artikel Bidang Kesehatan